Penghargaan Wilayah Birokrasi Bersih dan Melayani Tahun 2021 oleh Kementrian Pendayagunaan Aparatur Negara
Pemerintah Kota Surakarta menerima Penghargaan dari Kementrian Pendayagunaan Aparatur Negara pada tanggal 20 Desember 2021